Wednesday, December 14, 2016

Beberapa Keunggulan Codeigniter



Codeigniter Merupakan sebuah toolkit yang di tunjukan untuk orang yang ingin membangun aplikasi web dalam bahasa pemograman PHP. Beberapa keunggulan yang di tawarkan oleh codeigniter adalah sebagai berikut :

  • Codeigniter adalah framework yang bersifat free dan open-source.
  • Codeigniter memiliki ukuran yang kecil dibandingkan dengan framework lain. setelah proses instalasi, framework codeigniter ghanya berukurang kurang lebih 2 MB (tanpa dokumentasi atau direktori user_guaide di hapus). dokumentasi Codeigniter memiliki ukuran sekotar 6 MB.
  • Aplikasi yang dibuat menggunakan Codeigniter bisa berjalan cepat.
  • Codeigniter menggunakan pola desain Model-View-Controller atau di sebut MVC, sehingga satu file tidak terlalu berisi banyak kode, hal ini menjadikan kode lebih mudah dibaca, di pahami dan diprlihara sesuai dengan kebutuhan.
  • Codeigniter dapat di perluas sesuai dengan kebutuhan.
  • Codeigniter terdokumentasi yang disediakan di dalam paket distribusinya.

Pengetahuan yang di perlukan untuk mempelajari Codeigniter.

pada saat menggunakan Codeigniter, sebelumnya kamu harus sudah akrab dengan proses pembuatan Web secara manual menggunakan PHP Murni Tanpa Frame work . dengan kara lain, sebelum menggunkan codeigniter Kamu harus memiliki pengetahuan tentang PHP terlebih dahulu. selain itu , Codeigiter merupakan Framework  web yang mengimplementasikan pola desain MVC. pada teknik pemograman menggunakan arsitektur MVC, kita akan banyak bekerja dengan Model, View dan Controller. 

Model dan Controller merupakan Komponen aplikasi yang berupa kelas, dan kelas merupakan jantung dari gaya pemograman berorientasi object.

ok cukup sekian nanti kita sambung lagi tentang CODEigniter nya...


EmoticonEmoticon